Ø
Substansi
(isi) utama kebudayaan merupakan wujud abstrak dari segala macam ide dan
gagasan manusia yang bermunculan di dalam masyarakat yang memberi jiwa kepada
masyrakat itu sendiri, baik dalam bentuk atau berupa sistem pengetahuan, nilai,
pandangan hidup, kepercayaan, persepsi, dan etos kebudayaan.
1. Sistem
Pengetahuan
a. Alam
sekitar
b. Alam
flora di daerah tempat tinggal
c. Alam
fauna di daerah tempat tinggal
d. Zat-zat
bahan mentah, dan benda-benda dalam lingkungannya
e. Tubuh
manusia
f. Sifat-sifat
dan tingkah laku sesama manusia
g. Ruang
dan waktu, untuk memperoleh pengetahuan tersebut di atas manusia melakukan tiga
cara;
1. Melalui
pengalaman dalam kehidupan sosial.
2. Berdasarkan
pengalaman yang diperoleh melalui pendidikan formal/resmi maupun pendidikan non-formal (tidak resmi).
3. Melalui
petunjuk-petunjuk yang bersifat simbolis yang se4ring disebut sebagai
komunikasi simbolik.
2. Nilai,
adalah sesuatu yang baik yang selalu diinginkan, dicita-citakan dan dianggap
penting oleh seluruh manusia sebagai anggota masyarakat. C. Kluchohn
mengemukakan bahwa yang menentukan orientasi nilai budaya manusia di dunia ada
5 dasar yang bersifat universal;
a. Hakikat
hidup manusia (MH)
b. Hakikat
karya manusia (MK)
c. Hakikat
waktu manusia (MW)
d. Hakikat
alam manusia (MA)
e. Hakikat
hubungan antar manusia (MM)
3. Pandangan
Hidup, merupakan pedoman bagi suatu bangsa atau masyarakat dalam menjawab atau
mengatasi berbagai masalah yang dihadapinya. Di dalamnya terkandung konsep
nilai kehidupan yang dicita-citakan oleh suatu masyarakat.
4. Kepercayaan,
pada dasarnya manusia yang memiliki naluri untuk menghambakan din kepada yang
Maha tinggi, yaitu dimesi lai di luar diri dan lingkungannya, yang dianggap
mampu mengendalikan hidup manusia.
5. Persepsi,
ialah suatu titik tolak pemikiran yang tersusun dari seperangkatan kata-kata
yang digunakan untuk memahami kejadian atu gejala dalam kehidupan. Persepsi
terdiri dari ;
a. Persepsi
sensorik, yaitu persepsi yang terjadi tanpa menggunakan salah satu indera
manusia.
b. Persepsi
telepati, yaitu kemampuan pengetahuan kegiatan mental individu lain.
c. Persepsi
clairvoyance , yaitu kemampuan melihat peristiwa atau kejadian di tempat lain,
jauh dari tempat orang yang bersangkutan.
Etos kebudayaan, berasal
dari bahasa inggris berarti watak khas. Etos sering tampak pada gaya perilaku
warga. Misalnya kegemaran-kegemaran warga masyarakatnya, serta berbagai benda
budaya hasil karya mereka, dilihat dari luar oleh orang asing.
No comments:
Post a Comment