1. Makanan
dan minuman halal adalah makanan dan minuman yang boleh dimakan/diminun menurut
ketentuan syariat islam.
2. Makanan
dan minuman haram adalah makanan dan minuman yg tidak boleh dimakana/diminum
menurut ktentuan islam.
3. Makanan
yang dimakan harus memenuhi dua syarat, yaitu :
a. Halal,
artinya dibolehkan berdasarkan ketentuan syariat islam.
b. Tayyib,
artinya baik, yg menyehatkan.
4. Kriteria
kehalalan sebuah makanan meliputi tiga hal itu :
a. Halal
dari segi wujudnya/zat makanan iru sendiri.
b. Halal
dari segi cara mendapatkannya.
c. Halal
dalam proses pengolahannya.
5. Jenis-jenis
makanan halal adalah :
a. Semua
jenis makanan yang tidak diharamkan oleh allah dan Rasul-Nya.
b. Semua
jenis makanan yang tidak kotor dan tidak menjijikan.
c. Semua
jenis makanan yang tidak mendatangkan mudharat, tidak membahayakan kesehatan
tubuh, tidak merusak akal, serta tidak merusak moral dan aqiqah.
6. Jenis-jenis
Makanan haram :
a. Bangkai,
darah, daging babi, danging hewan yang disembelih selain atas nama allah, yang
tercekik, dipukul, terjatuh, ditanduk hewan lain, diterkam binatang buas, hewan
yang disebelih untuk berhala.
b. Semua
jenis makanan yang mendatangkan mudharat terhadap kesahatan badan, jiwa, akal,
moral, dan aqidah.
c. Semua
jenis makanan kotor dan menjijikan (khabais)
d. Makanan
yang didapatkan dengan cara batil
7. Jenis-jenis
Minuman yang halal :
a. Semua
jenis anir atau cairan yang tidak memabukkan.
b. Semua
jenis air atau cairan yang tidak mendatangkan mudharat.
c. Air
atau cairan bukan benda najis atau benda suci yang terkena najis.
d. Air
dan cairan tersebut didapatkan dgn cara halal
8. Jenis-jenis
minuman haram :
a. Semua
jenis minuman yg memabukkan (khamr)
b. Minuman
yg berasal dari benda najis atau yg terkena najis
c. Minuman
yg didapatkan dengan cara tidak batil (tidak halal)
9. Manfaat
mengonsumsi makanan dan minuman yg halal :
a. Mendapatkan rida Allah Swt.
b. Memiliki
akhlakul karimah,
c. Terjaga
kesehatannya,
d. Menumbuhkan
motivasi beribadah.
10. Akibat
buruk dari makanan / minuman haram :
a. Amal
ibadahnya tidak akan diterima dan doanya tidak ada dikabulkan ole hallah Swt.
b. Makanan
/Minuman yang haram bisa merusak jiwa seperti minuman keras (khamr)
c. Makanan/Minuman
yang haram dapat menggagu kesehatan tubuh.
d. Menghalangi
mengingat Allah Swt dan rasa malas beribadah.
11. Cara
menghindari makanan dan minuman yg haram : Berusaha makan/minum yang halal,
Meyakini kalau makanan/minuman haram itu bahaya.
Iman
kepada rasul allah
1. Pengertian
iman kepada rasul : Meyakini dengan sepenuh hati bahwa allah telah mengutus
para Rasul-Nya untuk menyampaikan wahyu kepada umatnya.
2. Tugas
para rasul :
a. Sebagai
pembawa ajaran tauhid yang benar, yakni mengesakan allah dan meluruskan kembali
ajaran tauhid yang sesat di kalangan kaumnya.
b. Sebagai
pembawa kabar gembira bahwa hamba-hamba allah yang taat kelak akan mendapatkan
balasan kebakan di surge.
c. Sebagai
pemberi peringatan bahwa manusia yang ingkar, berbuat kejahatan akan
mendapatkan balasan di neraka.
3. Sifat-sifat
rasul :
1) Sifat
wajib ;
a. Sidiq
: Benar
b. Amanah
: Dapat dipercaya
c. Tablig
: Menyampaikan.
d. Fatanah
: Cerdas
2) Sifat
mustahil :
a. Kazib
: Dusta
b. Khianat
: tidak dapat dipercaya
c. Kitman
: menyebunyikan
d. Baladah
: Bodoh.
3) Sifat
jaiz (Iradhul Basyariyah) : bersifat dan berperilaku sebagaimana kebiasaan
manusia pada umumnya.
4. Rasul
ulul azmi
Ada 5 rasul yg diberi gelar “Ulul
azmi” yg artinya orang-orang yg memiliki keteguhan hati dalam menghadapi dan
cobaan dari allah Swt. 5 Rasul tersebut :
a. Nabi
Muhammad : Terbelahnya bulan menjadi dua walaupun hanya tampaknya, dapat
mengeluarkan air dari celah-celah jarinya, al-quran sebagai kitab yg paling
lengkap.
b. Nabi
Isa : dapat mengobati penyakit yang susah disembuhkan, membuat burung dari
tanah, dan dapat menghidupkan orang yang sudah meninggal walau sebentar.
c. Nabi
Musa : Tongkatnya dapat berubah menjadi ular raksasa, tangannya dapat mengeluarkan
cahaya ketika diminta bukti atas kerasulannya, serta dapat membelah laut merah
menjadi jalan ketika dikejar oleh raja firaun dan bala tentaranya.
d. Nabi
Ibrahim : tidak terbakar oleh api ketika dibakar oleh Raja namrudz
e. Nabi
Nuh : dapat membuat perahu yang sangat besar yang dapat memuat semua umatnya
yang beriman kpd Allah dan semua hewan jenis yang hidup sepasang-sepasang.
5. Hikmah
beriman kepada rasul Allah Swt :
a. Kita
selalu meningkatkan iman dan taqwa kepada Allah Swt.
b. Kita
selalu mengerjakan dan mengamalkan apa yang dicontohkan oleh para rasul.
c. Menjadikan
para Rasul sebagai teladan dalam kehidupan sehari-hari.
d. Kita
selalu patuh dan taat dalam melaksanakan semua yg diperintahkan allah dan
menjauhi larangannya.
No comments:
Post a Comment