Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Kristen Hari/Tgl : ......................................
Kelas/Semester : I/II Nama : ......................................
Waktu :
........................................
I. Berilah
tanda silang (x) pada jawaban yang paling tepat
!!!
1.
Ayah,
ibu dan anak-anak disebut ….
- warga b. keluarga c.
kelurahan
2.
Tuhan
memberkati aku sejak aku dalam …. ibuku
- pelukan b. buaian c.
kandungan
3.
Yang
disebut kepala rumah tangga adalah ….
- ayah b. ibu c.
kakak
4.
Memiliki
teman sungguh menggembirakan. Karena ketika aku sedih ada yang ….
- menghiburku b. menertawaiku c. menangisiku
5.
Saat
aku sakit, ada teman yang ….
- menangisiku b. menertawaiku c. mendoakanku
6.
Seorang
ibu dari Mesir yang berani menyelamatkan anaknya dengan menghanyutkannya ke
Sungai Nil bernama ….
- Maria b. Yokhebed c.
Miriam
7.
Bayi
Musa diselamatkan oleh ….
- Putri Maria b. Putri Firaun c. Putri
Miriam
8.
Musa
dihanyutkan di Sungai ….
- Nil b. Tigris c.
Efrat
9.
Daud
adalah anak bungsu dari Bapa ….
- Abraham b. Ishak c.
Isai
10.
Daud
bersahabat dengan …. yang adalah anak sulung Raja Saul.
- Yokhebed b. Yonatan c.
Yohanes
11.
Dari
persahabatn Daud dan Yonatan, kita dapat belajar ….
- Saling mendukung b. saling membela c. saling
mengasihi
12.
Aku ….. teman yang berbeda suku.
- membenci b. menghormati c. diam saja
13.
Salah
satu bentuk mengasihi orangtua adalah ….
- Diam saja dengan adik b. diam di kamar c. bermain bersama adik
14.
Tindakan
kita sebagai wujud mengasihi teman yang sedang sakit adalah ….
- Mendoakan dan menghiburnya
- memberinya banyak makanan
- mengajaknya bermain
15.
Tuhan
memerintahkan supaya umat manusia saling ….
- memukul b. mengasihi c.
membenci
16. Anak-anak
Tuhan selalu setia mendengarkan …. orangtua.
a.
Janji b. amarah c. nasihat
17. Orangtua
selalu memberi nasihat kepada anak-anak. Anak-anak yang baik …pada nasihat
orangtua
a.
Patuh b. melawan c. membantah
18. Kasih
Tuhan di rumah dapat dirasakan melalui ….
a.
Saudara b. orangtua c. teman
19. Orangtua
disebut sebagai …. di bumi.
a.
Wakil malaikat b. wakil Tuhan c. wakil raja
20. Keluarga
merupakan ….Tuhan
a.
Usaha b. pekerjaan c. anugerah
No comments:
Post a Comment